Tekanan darah tinggi umum sekali menyerang ibu hamil. Sedihnya, kondisi ini bisa menyebabkan beberapa masalah pada ibu dan janin. Tak hanya itu, ternyata tekanan darah tinggi bisa menimbulkan masalah selama hamil dan setelah melahirkan. Meskipun begitu, tenang, tekanan darah tinggi bisa dicegah dan diobati. Kupas fakta lengkapnya tentang tekanan darah tinggi pada ibu hamil dan […]